Dialita 65

Tiba-tiba saja saya berada di kerumunan Ibu-ibu paruh baya di ruang panitia Biennale Jogja di Jogja National Museum (JNM), Gampingan, Yogyakarta, 1 November 2015, malam. Secepat kilat, saya mengambil posisi jongkok. Dan klik. Kaget betul…

Infrastruktur Buku setelah Buchmesse

Pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan di Harmonie Hall Congress Center Messe Frankfurt memukau ribuan hadirin yang menyaksikan pembukaan Frankfuter Buchmesse, 13 Oktober silam. Menteri Baswedan memampatkan sedemikian rupa wacana penghormatan pada keragaman dan…

A Sibarani, Budaya Visual, Satyalancana

Pada 18 Januari 2015 esai saya tentang Agustin Sibarani dan kultur karikatur dalam sejarah jurnalistik dimuat di lembar Ruang Putih koran Jawa Pos. Sembilan bulan kemudian pemerintahan Joko Widodo menganugerahkannya Penghargaan Satyalancana di Bidang Kebudayaan….

Kotot Sukardi dan Satyalancana Kebudayaan

Allahu Akbar! Kotot Sukardi akhirnya dianugerahi Tanda Kehormatan Satyalancana Kebudayaan oleh Departemen Pendidikan dan Kebudayaan RI di tahun 2015.  Siapa Kotot Sukardi? Ekky Imanjaya menemukan secuitan informasi mengenai Kotot di majalah Film Varia di Film…

Niaga Buku Masa Kini

Ketika pergantian alaf dari abad 20 ke abad 21 berlangsung, majalah Minguan TIME edisi 27 Desember 1999 menobatkan amazon.com (Jeff Bezos) sebagai “Person of the Year”. Majalah ini menurunkan 22 halaman penuh warna dengan tata…

Habibie dan Jerman

Ketika Indonesia menjadi Tamu Kehormatan di Pekan Raya Buku Frankfurt, saya teringat Bacharuddin Jusuf Habibie. Bukan saja bahwa Habibie jauh sebelumnya telah menjadi “warga kehormatan” di Jerman, tapi posisi Habibie sebagai “duta teknologi” menunjukkan bahwa…

Kemerdekaan Indonesia Lahir dari Hoax

17 Agustus 1945 adalah tonggak Indonesia lahir sebagai negara. Beragam kisah heroik digambarkan—tepatnya diulang-ulang—di sana. Juga amanat-amanat upacara yang terus direproduksi tiap tahun yang menasehati kita agar hidup bersih, tertib, disiplin, teratur, hemat, dan pemberani….

Little Farm | Perkenalkan: Mega Bleki

Ketika Den Mojo mulai letih dengan kesehatan yang mulai mengalami defisit, datang nona kecil, Namanya Mega Bleki. Warna hitam. Si Mega yang masih nona di bawah umur ini masuk dalam keluarga Serama, Malaysia; artinya punya leluhur…

Little Farm | Dewasanya Mojo Jr

Remaja dengan dada tegak ini bernama Mojo Jr. Ia adalah buah perkawinan antara Den Mojo dan Putih Bettina sekira 6 bulan silam, saat tanah masih basah-basahnya. Saudara dan saudari Mojo Jr sebetulnya ada 11, namun…

Soeharto dan Muhammadiyah

Muhammadiyah tak pernah lupa pada pengakuan Soeharto sebagai warga Muhammadiyah. Karena itulah di Edisi Khusus Suara Muhammadiyah (SM) untuk Muktamar ke-47 Makassar diperlukan satu artikel spesial yang mengingatkan hubungan manis itu. Soeharto pada pembukaan muktamar…