Bambana dan Kematian; Obituari untuk Sahabat

Pagi, 12 Januari 2015. Jasad sepupu saya akhirnya ditemukan setelah pagi sebelumnya tenggelam di hilir sungai di desa saya, Tondo, Kecamatan Sirenja. Bambana, saya dan warga yang berbahasa Kaili menyebutnya demikian. Pertemuan terakhir air tawar…

Politik Karikatur

KARIKATUR adalah pernyataan politik dan juga untuk meredamnya kerap menggunakan kekuatan politik pula. Bahkan dengan jalan kekerasan. Dalam konteks global, kita bisa menyaksikan bagaimana karikatur melahirkan ekses politik yang mengerikan.   Sebelum teror mengerikan yang…

Dokumen Diri

BERKAS survei dari sebuah harian nasional bertarikh 12 Juni 2004 itu hanya berisi dua pertanyaan sederhana: (1) Menurut Anda, penting atau tidak pentingkah membuat atau menyimpan arsip atau dokumen pribadi keluarga?” Hasilnya: 91,9% dari 999…

Politik Ibu

Bersyukurlah, Hari Ibu tidak diambil dari Hari Jadi PKK atau Dharma Wanita, melainkan Hari Kongres Perempuan Pertama tahun 1928. Itulah sebabnya, menjadikan 22 Desember sebagai Hari Ibu menjadi momentum bagaimana perempuan memperjuangkan nasib mereka sendiri…

Pameran Ong Hariwahyu: Menafsir Api Bumi Manusia

Ong Hariwahyu akhirnya melunasi janji: mengeluarkan “buku” seperti yang dimauinya dalam pameran tunggal “Joyo Semoyo: Melunasi Janji” di Bentara Budaya pada medio Desember 2014. Sebagai pionir senirupa sampul buku, sudah ribuan sampul dibuat Ong. Rupa-rupa…

Karta Pustaka

Karta Pustaka akhirnya tutup pintu untuk selama-lamanya dari Kota Yogyakarta pada pekan pertama Desember 2014. Setelah beroperasi sejak Maret 1968, hari-hari pelelangan ribuan koleksi buku Karta Pustaka, tak hanya menyedot perhatian publik kota, namun juga…

Guru Non-Vaksentral

KETIKA Hari Guru (Sekolah) lewat dalam linimasa, saya sedang berhadapan dengan buku utama terbitan Departemen Pendidikan Nasional berjudul “Seratus Tahun Perjuangan Guru Indonesia” (1908-2008).  Sekilas judul “Seratus Tahun” itu mengherankan saat kita mengetahui bahwa Hari…