Jokowi dan Kebudayaan Kelontong

Pos Dirjen Kebudayaan masih kosong di Senayan. Negara masih menunggu seorang yang memiliki kapabilitas untuk menghela seperti apa cetak biru kebudayaan kita melangkah; setidaknya lima tahun ke depan. Dirjen kebudayaan ini sekaligus menjadi cerminan postur…

Rokok Lebih Berbahaya daripada Nuklir

Salah satu jurusan perkuliahan keren—di kampus-kampus kebanggaan calon mertua anak bangsa macam ITB dan UGM—yang nasib mahasiswanya paling syuram adalah jurusan Teknik Nuklir. Sebetulnya mahasiswa Filsafat juga. Yang terakhir ini gak ada hubungan sama negara…

Seabad Soeara Moehammadijah

Jika Anda bertanya pers apa yang tertua di Indonesia dan masih terbit saat ini, maka tak usah ragu menjawabnya: Soeara Moehammadijah (SM). SM — awal terbit tertulis: Soewara Moehammadijah – merupakan majalah paling tua yang…

Ojong dan Buku

Ketika orang-orang dengan “gempita” menyambut separuh abad umur salah satu koran nasional terbesar di Indonesia, saya teringat buku milik Auwjong Peng Koen. Ini bukan perihal buku biografi jurnalis tangguh yang lebih dikenal dengan nama PK…

Menu Ramadan di Meja Makan Komunis

Komunis itu gak ber-Tuhan, kan? Kalau gak bertuhan, gak mungkin ikut puasa Ramadan dan pasti emoh dengan idul fitri. Sabar. Jangan asal nyamber. Mesti tabayyun. Sebelum ke soal menu Ramadan dalam keluarga Kuminis, kita selesaikan…

Jurnalisme Sepeda

Dalam satu dekade terakhir, sepeda yang mulai tergeser ke pinggir saat revolusi leasing sepeda motor mengalami pasang, kembali mendapatkan tempatnya. Namun bukan sebagai alat transportasi biasa, melainkan (ber)sepeda hadir menjadi gaya hidup di tengah gencarnya…

Galeano dan Histeria Amerika Latin

Copa America ke-44 di Chile kini bergulir tanpa Eduardo Galeano; sebagaimana Uruguay yang berlaga tanpa si penggigit Luiz Suarez. Galeano wafat di usia 74 tahun di kota kelahirannya, Montevideo, Uruguay; 61 hari sebelum pluit kick…

Arie, Angeline, Monumen Kasih Sayang

Tak ada respons publik yang begitu gempita tentang kematian tak wajar seorang bocah kecuali kematian yang dialami Arie Hanggara (Jakarta, November 1984) dan Angeline (Denpasar, Mei 2015). Kematian bocah tak wajar memang bukan domain Arie-Angeline…

Belajar Bandel Temukan Rahmat Pusaka

Buku Habis Galau Terbitlah Move On (HGTM) J Sumardianta–kerap dipanggil Pak Guru–berisi 40 tulisan yang terbagi dalam dalam 10 bagian! Dan ke-40 tulisan yang terserak ini dipayungi satu semangat: kerja tulus untuk meraih kebahagiaan!  Klise…

Sukarno Si Perokok Baik

Bisa menangis itu koran-koran yang sudah menghabiskan berhalaman-halaman menerangkan tentang pemikiran dan sepak-terjang Sukarno, Pancasila, dan segala tetek-bengeknya di tanggal ulang tahunnya 6 Juni (1901-2015). Jurnalis dan penulis kolom-kolom itu makan teman ati saat tahu…